SMA FAVORIT KOTA PEMATANGSIANTAR ,SUMATERA UTARA
kepada para pembaca pos ini membahas tentang sekolah favorit bukan mengenai sekolah terbaik di kota ini jadi maaf kepada seluruh pelajar atau alumni SMA yang saya tulis di tulisan ini jika ada yang menyakitkan hati ,terimakasih
1. SMA Negeri 4 Pematangsiantar
Alamat :Jln.Pattimura No.1 Kel.Pahlawan Kec.Siantar Timur -Kota Pematangsiantar
Akreditasi:B
Akreditasi:B
Dulu sekolah ini masih dikatakan terpinggirkan di kota Pematangsiantar, bahkan terkenal sebagai sekolah anak dari daerah, namun sejak tahun 2000an sekolah ini mulai mengalami pengembangan yang pesat.SMAN 4 P.Siantar telah menjadi sekolah yang hebat yakni mengirimkan siswanya pada cabang fisika hingga ke tingkat provinsi,terbaik di OSN tingkat Pematangsiantar tahun 2013,dan prestasi yang baru tahun 2014 ini yakni menyabet hampir semua medali pada olimpiade sains di SMA Plus Raya Simalungun. Hal ini karena memang lokasi yang strategis dan puncaknya tahun 2011 Walikota Pematangsiantar bapak Hulman Sitorus,SE menetapkan SMA negeri 4 dan SMP negeri 1 Pematangsiantar sebagai sekolah unggulan Kota ini dan maraknya pemberitaan oleh Kemdikbud bahwa kuota SNMPTN PTN 50 % berasal dari SMA Negeri, selain itu faktor dari biaya yang murah membuat murid SMP dari dalam dan luar Kota Pematangsiantar berduyun-duyun merebut 1 kursi di SMA ini bahkan seleksi tahun ajaran 2012/2013 pesertanya mencapai 2753 orang.Dan pada tahun 2014/2015 pendaftar mencapai 2620 orang . dan daya tampun siswa/i sebanyak 320 orang, untuk 10 kelas. 7 kelas IPA dan 3 kelas IPS.
2. SMA RK Budi Mulia Pematangsiantar
Alamat :Jl. Melanthon Siregar No. 168 pematangsiantar
Akreditasi:A
Alamat :Jl. Melanthon Siregar No. 168 pematangsiantar
Akreditasi:A
Menurut saya SMA terbaik di kota Pematangsiantar ialah SMA Budi Mulia,hal ini karena SMA Budi Mulia merupakan SMA dengan fasilitas prasarana.kwalitasnya terjamin.Dengan prinsip berdasarkan asas katolik SMA BM sejak dahulu hingga sekarang terkenal dengan alumninya yang banyak lolos ke PTN di pulau Jawa.Namun dewasa ini peminat berkurang disebabkan beberapa kasus,biaya,serta sekolah ini merupakan sekolah keagamaan berbasis katolik.Prestasi pada olimpiade juga sudah ba nyak sejak dulu semisal juara 2 biologi dan ekonomi pada OSN 2013 dan masih banyak lagi.
3.SMA Negeri 2 Pematangsiantar
Alamat : JLN.Patuan Anggi No.8 P.Siantar
Akreditasi:A
SMAN 2 merupakan SMA negeri yang terbaik sejak dulu. alumni-alumninya terkenal akan kualitas dan banyak diterima di Perguruan Tinggi Negeri di pulau Jawa.Selain itu SMAN2 P.Siantar terkenal akan fasilitas prasarana,banyak organisasi, dan siswa/inya terkenal dengan anak-anak derajat tinggi Namun dewasa ini nasib SMANDU menurun. Hal ini memang karena Disdik P.Siantar menetapakan SMAN 4 sebagai sekolah unggulan sehingga pelajar SMP berlomba ke SMA4 bukan ke SMA2 lagi serta kebijakan Pemko yang mendahulukan test SMAN4 sehingga siswa/i yang kalah ke SMA4 menjadi ke SMA negeri lain termasuk SMAN2 ini .
Alamat : JLN.Patuan Anggi No.8 P.Siantar
Akreditasi:A
SMAN 2 merupakan SMA negeri yang terbaik sejak dulu. alumni-alumninya terkenal akan kualitas dan banyak diterima di Perguruan Tinggi Negeri di pulau Jawa.Selain itu SMAN2 P.Siantar terkenal akan fasilitas prasarana,banyak organisasi, dan siswa/inya terkenal dengan anak-anak derajat tinggi Namun dewasa ini nasib SMANDU menurun. Hal ini memang karena Disdik P.Siantar menetapakan SMAN 4 sebagai sekolah unggulan sehingga pelajar SMP berlomba ke SMA4 bukan ke SMA2 lagi serta kebijakan Pemko yang mendahulukan test SMAN4 sehingga siswa/i yang kalah ke SMA4 menjadi ke SMA negeri lain termasuk SMAN2 ini .
4.SMA Negeri 3 Pematangsiantar
Alamat : Jalan Pane No. 38 Pematangsiantar
Akreditasi:A
SMA negeri yang terletak di jalan Pane ini menurut kakak saya selaku alumni serta teman-teman saya keadaan sekolah ini yakni kwalitas serta kuantitas dapat terbilang stabil dari dulu sejak sekarang.Lokasi yang strartegis yakni dekat pusat Kota Pematangsiantar serta letak yang masuk kedalam membuat sekolah ini menjadi sekolah yang nyaman tanpa kebisingan kendaraan.
5.SMA Swasta Kalam Kudus Pematangsiantar
Alamat :Jl. Pane 14 ,Pematangsiantar
Akreditasi:A
SMA Kalam Kudus atau yang biasa disebut dengan "KK" merupakan sekolah yang berasaskan agama Kristen dan merupakan Sekolah Tionghoa.Sekolah ini mempunyai gedung megah yang terletak di Jalan Pane.
6.SMA Negeri 1 Pematangsiantar
Alamat :Jl. Parsoburan No 24, Pematangsiantar
Akreditasi:A
SMA Negeri 1 terletak di jalan Parsoburan,sejak dulu prestasi sekolah ini sudah banyak yang baru ini ialah Juara 2 pada bidang kebumian dan 3 pada biologi di OSN P.Siantar tahun 2013 silam. Menurut penuturan alumni SMA Negeri 1,SMA Negeri 1 mulai mengalami kemunduran namun kata beliau mungkin hanya sedikit,mungkin ini letak SMAN 1 kurang strategis dan hanya dilalui oleh 1 trayek angkot yakni GOK.Kebanyakan siswa/i SMAN 1 berasal dari penduduk Kampung Kristen dan Lapangan Bola.
7.SMA Swasta Methodist Pematangsiantar
Alamat : Jl. Pane No. 34
Akreditasi:A
Sama halnya dengan SMA Kalam Kudus,SMA Methodist merupakan Sekolah Kristen dan sekolah Tionghoa.SMA Methodist terbilang merupakan salah satu SMA Swasta terbaik di Kota ini,hal ini terlihat dengan Siswa/i SMA Methodist yang berhasil meraih juara 1 bidang matematika,fisika,astronomi pada OSN tingkat Pematangsiantar tahun 2013,sungguh prestasi yang menakjubkan.
8.SMA Negeri 5 Pematangsiantar
Alamat : Jalan Medan Km 6 5 Pematangsiantar
Akreditasi:B
Jujur saya tidak mengetahui pasti tentang SMAN 5 P.Siantar namun SMAN 5 merupakan SMA negeri yang baru dibentuk dan terletak di jalan Medan
9. SMA Swasta Sultan Agung Pematangsiantar
Alamat :Jalan Surabaya No 19 Pematangsiantar
Akreditasi:A
Sekolah yang terletak di Jalan Surabaya ini dikenal sebagai sekolah yang berbau Tionghoa namun sekolah ini merupakan sekolah yang netral tidak seperti sekolah Tionghoa lainnya seperti Kalam Kudus maupun Methodist yang berasaskan Kristen,siswa/i SMA Sultan Agung merupakan sekolah nasional yang terdiri dari berbagai macam agama seperti Budha,Islam,Protestan maupun Katolik.SMA Sultan Agung sangat terkenal di Kota Pematangsiantar dengan prestasi non Akademiknya.Prestasi yang menojol itu adalah Juara Basket,Juara 1 Marching Band sekota Siantar,dan bahkan di bidang seni tari SMA Sultan Agung sudah dapat menampilkan tariannya didepan Presiden RI yakni Bapak SBY.
10. SMA Negeri 6 Pematangsiantar
Alamat :Jalan Cadika, No 15 P.Siantar
Akreditasi:B
Keinginan masyarakat Siantar khususnya daerah Simpang dua maupun Tozai dan sekitarnya akan SMA Negeri akhirnya terwujud juga pada tahun ajaran 2012/2013 SMAN 6 P.Siantar resmi beroperasi dengan menerima 36 siswa/lokal.Meskipun baru dan baru terdiri dengan kelas 10 dan kelas 11 saja, SMAN6 sudah mencetak beberapa prestasi seperti mengirimkan siswanya ke PON XVIII bidang tenis,bidang menyanyi,sepakbola dan beberapa prestasi lainnya.
catatan:urutan peringkat SMA-SMA di Kota P.siantar diatas tidak menunjukkan akan kwalitas sarana dan sarana,kwalitas pendidik dan siswanya melainkan penilain berdasarkan survei,minat dan animo dari pelajar P.Siantar maupun dari luar Siantar sendiri serta jumlah peminat pada saat seleksi serta pendaftaran.
Itulah kesepuluh SMA Favorit di Kota Pematangsiantar ini .Semoga Bermanfaat buat sobat semua, Pesan saya yang nentuin keberhasilan kita bukan dimana kita bersekolah melainkan pada diri kita sendiri.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapuslayas kali nih org! setidaknya kalau mau copas gan,ente liat liat dulu sama" org siantar kan! blogger baru kan? yaudalaw mau copas buat link asal dan sumbernya woi! ingat itu woi!
BalasHapuslink asli : http://breinhardtian.blogspot.co.id/2013/07/10-sma-favorit-kota-pematangsiantar.html
Makasih buat review nya
BalasHapusSma kartika sudah menyusul jadi sma terbaik di pematang siantar..
BalasHapusSiswa siswinya terkenal akan disiplin dan ramah
Gak nyangka... Negri 4 yg pertama,... Tapi gk salah lagi
BalasHapusSMA Bintang timur Siantar juga bagus loh
BalasHapusKok ga di masukin😑
iya kan padahal bagus kli
HapusKalo nulis blog mohon lebih objektif gan. Kalo mau memaparkan prestasi sekolah, silahkan paparkan bagi semua sekolah. Jgn cuma prestasi sekolah tertentu aja. Satu lagi, ternyata gelar SMA FAVORIT itu gk harus ttg kualitas ya gan, saya baru tau hehehe. Ya sama kayak hukum permintaan gitu, semakin rendah harga barang, maka semakin tinggi permintaan :)
BalasHapusCara mendaftar online budi mulia gimana y
BalasHapusSEMOGA SUKSES SECURITY CCTV
BalasHapusJL. Balige I No.15. Pematang Siantar
Telp/WA. 081362758006
sitorusranto6@gmail.com
No : 102/2551/XII/2019
Hal : Penawaran CCTV
Pematang Siantar
Dengan hormat,
Bersama ini kami dari Semoga Sukses Security, yaitu perusahaan yang bergerak di bidang retail teknologi informasi khususnya perlengkapan IT Computer bermaksud untuk menginformasikan dan menawarkan produk kami yang berupa CCTV beserta detail masing-masing produk yang kami salurkan. Tujuan dari kami adalah untuk menyediakan produk CCTV dengan kualitas mutu serta layanan terbaik dari kami, sehingga bermanfaat untuk mendukung kemudahan dalam mendapatkan pelayanan bermutu tinggi untuk bisnis maupun usaha yang anda kelola. Besar harapan kami untuk dapat ditindak-lanjuti ke arah terwujudnya kerjasama ini dan dengan senang hati kami berharap untuk bisa terjalin komunikasi dua arah guna membahas penawaran ini lebih detail secara langsung. Untuk detail mengenai product yang ditawarkan, Anda dapat menghubungi support team kami Demikian penawaran ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.
Hormat kami,
RANTO SITORUS
Sma bintang timur mana
BalasHapusPendaftaran di SMA 2 udh dibuka apakah belum
BalasHapusAduh SMA 5 merupakan SMA terbaik?maaf disana ada pelacur.dia tamat tahun ini pelakor.nama samarannya ivo.
BalasHapus